Kajian Ramadhan FORKOM

Kategori: Info 

Poster

Kajian Ramadhan FORKOM

Assalamu’alaikum warahmatullahi wabarakaatuuh,

🤲”Ya Allah, rahmat-Mu aku harapkan, janganlah Engkau serahkan (segala urusanku) kepada diriku walau sekejap mata, perbaikilah segala urusanku, tiada Tuhan yang berhak disembah selain Engkau”🤲

Ramadhan merupakan momen mendekatkan diri kepada Allah. Namun bagaimana agar hati kita senantiasa terikat dengan Allah SWT, kapan pun dan dimana pun kita berada?

✨ Yuk Kita dengarkan seksama kajian serunya dalam kegiatan Kajian Kolaborasi Forum Muslim Indonesia di Jerman, Austria, Swiss dan Denmark bersama KH. Abdullah Gymnastiar ✨

📝Tema : “Agar Hati Senantiasa Terpaut dengan Allah” 🗓️Tanggal : Sabtu, 24 April 2021 🕚Jam : 10:30-12:00 CEST (Einlass 10:15)

Zoom : https://tinyurl.com/RamadhanFORKOM Youtube : https://www.youtube.com/FORKOMJerman

Acara ini terselenggara atas kolaborasi FORKOM Jerman, Aksi Cepat Tanggap dan KMH Hannover, bersama WAPENA (Austria), VPI (Swiss), IMSD (Denmark), KIA (Aachen, Jerman), Masjid Indonesia Frankfurt (Jerman), IWKZ (Berlin, Jerman), IKMIK (Karlsruhe, Jerman) dan Pengajian Bremen (Jerman)

Semoga Allah swt meringankan langkah kita untuk hadir pada majelis ilmu. 😊

Sekian, kiranya bermanfaat.

Wassalaamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh


Event Ramadhan: https://www.forkom-jerman.org/events

Zakat, Infaq, Shadaqah dan Donasi lainya: https://ziswaf.forkom-jerman.org

Keluarga Islam Aachen 2020/21